Rabu, 07 Oktober 2009

Beda antara cerita dan sejarah ?

Bedanya antara CERITA & SEJARAH ???

Ketika ditanya oleh bapak guru,’’apa bedanya cerita dengan sejarah?’’anda akan jawab apa?,,
Kalau ane sebagai siswi yang duduk di kelas IPS..yang sering ketemu dengan mapel yang namanya sejarah.maka seprti inilah jawaban ane.
Hmm..kalau sejarah sudah jelas terbukti kebenarannya,apa lagi didukung dengan yang namanya peninggalan kuno,kitab,candi,prasasti dsb.Singkatnya sejarah merupakan fakta,karena ada bukti yang mendukung.Sedangkan cerita,belum jelas kebenarannya.Ada yang fakta,ada juga yang karangan belaka.
Jawaban ane bisa dibilang benar.Tapi lebih benar lagi jawaban versi pak guru,kan pak guru yang bertanya.Kata pak guru...’’Beda antara Cerita dan sejarah adalah...’’kalau cerita disa di buat oleh semua orang,sedangkan semua orang belum tentu bisa buat Sejarah’’.SUBHANALLAH,,koq ane g nyadar ya.
Ane jadi kepikiran,kalau saat ini ane ’’mati’’,ane pasti akan cepat dilupakan begitu saja.Nama ane tidak tercatat dalam sejarah kehidupan,ane tidak dikenang oleh orang-orang sekitar ane apalagi oleh cucu buyut ane.Karena ane Cuma orang biasa,yang lahir biasa,tumbuh seperti sebagaimana manusia yang biasa,gaya hidup biasa,tak ada prestasi luar biasa yang bersejarah.
Tentunya ane berharap itu semua tidak terjadi pada diri ane.Ane berharap,walawpun ane telah tiada,jasad ane telah lebur dengan tanah,tpi nama ana tetap dikenang dalam sejarah kebaikan dan akan selalu mengalir do’a kebaikan untuk ane.
Lalu bagaimana caranya membuat sejarah?(adakah yang tahu)
Mari,,berlomba dalam membuat sejarah,,sehingga nama kita akan terukir dari tinta emas,,dalam sejarah kehidupan sebagai pejuang peradaban islam.
Amin.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar